Share This
Get in Touch
BALAI VETERINER BUKITTINGGI
DIREKTORAT JENDERAL PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN
KEMENTERIAN PERTANIAN
//In House Training Analisis Resiko Kuantitatif-Penilaian Resiko

In House Training Analisis Resiko Kuantitatif-Penilaian Resiko

Tags :

 

Pada hari Kamis tanggal 21 Februari 2019, Balai Veteriner Bukittinggi bersama dengan Dinas Pertanian Kabupaten Bengkalis dan Dinas Peternakan Propinsi Riau mengikuti in House Training Analisa Resiko Kuantitatif-Penilaian Resiko. Narasumber pada in House training ini adalah drh. Ana Mustiana, MVSc lulusan  dari The University of Sydney, Sydney, Australia

Tujuan utama In house training ini adalah untuk meningkatkan pemahaman dokter hewan terhadap prinsip analisis resiko penyakit hewan dan kompleksitas penyebaran penyakit antar pulau di Indonesia melalui perpindahan hewan, misalnya penyebaran rabies di Indonesia khususnya di Pulau Rupat Kabupaten Bengkalis.

Hasil yang diharapkan pada kegiatan ini adalah  memahami konsep analisis resiko terutama penilaian resiko dan analisis resiko khususnya penilaian resiko (risk assessment) dan membuat draft untuk jalur-jalur masuknya Penyakit Rabies  dari luar wilayah Pulau Rupat Kabupaten Bengkalis resiko menyebar dalam rangka program pembebasan Pulau Rupat Kabupaten Bengkalis dari Penyakit Rabies.

  • 46396 views
Sosial Media :
Share
Close